Berita Terkini

Anggota KPU Provinsi Lampung Menjadi NarasUMber dalam Bimbingan Teknis Kepala Badan Adhoc (PPK dan PPS) Se-Kota Metro

Bandar Lampung, Anggota KPU Provinsi Lampung Agus Riyanto menghadiri kegiatan Bimbingan Teknis Kepala Badan Adhoc (PPK dan PPS) Se-Kota Metro dengan Tema "Menegakkan Integritas dan Merawat Profesionalitas Badan Adhoc Pada Tahap Pencalonan Anggota DPRD Kota Metro dalam Mewujudkan Pemilu Sebagai Sarana Integritas Bangsa". Jum'at (11/08/2023) di Kota Metro.

 

Kegiatan ini dihadiri oleh Anggota DKPP RI M Tio Aliansyah, S.H., M.H. sekaligus menyampaikan materi tentang "Kode Etik dan Pedoman Prilaku Penyelenggara Pemilu" dan di dampingi oleh Ketua KPU Kota Metro, Anggota KPU Kota Metro, dan Sekretaris KPU Kota Metro.

 

#KPULAMPUNG

#KPUMELAYANI

#PEMILUSERENTAK2024

Bagikan:

facebook twitter whatapps

Telah dilihat 29 kali