KPU Provinsi Lampung Mengikuti Rapat Koordinasi Evaluasi Proses Coklit Dalam Negeri pada Pemilu tahun 2024 yang diselenggarakan oleh KPU RI Via daring
Bandar Lampung, Ketua Divisi data dan Informasi KPU Provinsi Lampung, Agus Riyanto, dengan didampingi oleh Kepala Bagian Perencanaan, Data dan Informasi, Amrozie W, Kasubbag Data dan Informasi, Ressy Silvia Dewi serta Staf SubBagian Data dan Informasi KPU Lampung Mengikuti Rapat Koordinasi Evaluasi Proses Coklit Dalam Negeri pada Pemilu tahun 2024, Sabtu (04/03). Kegiatan yang diselenggarakan oleh KPU RI Via daring ini diikuti di Aula KPU Provinsi Lampung.
#KPUMelayani
#KPULampung
#pemiluserentak2024
Bagikan:
Telah dilihat 26 kali